4 Cara Bayar Indihome Lewat ATM Mandiri Paling Mudah

Avatar
TRAKTIR SEGELAS COFFEE => https://saweria.co/k21bos
Jangan lupa join channel telegram kami, untuk mendapatkan informasi terbaru. Klik disini => https://t.me/+ifi-diyDd4g5YTk9

<p style=”text-align: left;”>Hallo Sobat INFO-UT, Seperti yang kita ketahui dimana Internet saat ini sudah menjadi kebutuhan pokok bagi banyak orang. Bahkan beberapa profesi pekerjaan yang mewajibkan koneksi internet stabil. Oleh karena itu, banyak dari mereka yang memasang Wi-Fi di rumah.

Salah satu penyedia layanan tersebut adalah Telkom Indonesia berupa pilihan paket Indihome. Nah, jaringan internet Indihome sekarang sudah tersebar hingga ke pelosok negeri. Kemudian bagi setiap pelanggan layanan ini tentu wajib membayar tagihan setiap bulannya. Sedangkan untuk jumlah tagihan sesuai dengan paket yang di pilih.

Berbicara soal pembayaran, tahukah kalian jika saat ini bayar Indihome bisa dilakukan lewat ATM Mandri ? jika belum jelas, nanti akan kami beritahukan tata cara bayar Indihome lewat ATM Mandiri secara lengkap. Sebelumnya ada beberapa hal yang perlu kalian ketahui soal metode pembayaran Indihome via transfer Bank.

Salah satunya adalah pastikan kalian memiliki saldo yang cukup di rekening Mandiri. Sedangkan untuk nominal tagihan yang diterima berbeda berdasarkan jenis paket yang di pilih. Indihome sendiri menawarkan 3 pilihan paket utama, antara lain Internet Only, Internet + TV dan Internet + Telephone.

Read More :  11 Cara Bayar Indihome Lewat M Banking BCA Terbaru

Cara Bayar Indihome Lewat ATM Mandiri Paling Mudah

Cara Bayar Indihome Lewat ATM Mandiri Paling Mudah

Tagihan dari ketiga paket tersebut kisaran 240 sampai 300 ribu rupiah. Baiklah, untuk lebih jelasnya mengenai tata cara pembayaran Indihome lewat ATM Mandiri, langsung saja kalian simak tutorial lengkapnya dibawah ini. Selain itu, kami juga akan menjelaskan sedikit mengenai batas waktu maksimal pembayaran tagihan Indihome di setiap bulannya.

Cara Bayar Indihome Lewat ATM Mandri

Hadirnya fitur pembayaran via ATM Mandiri tentu memberi kemudahan tersendiri bagi para pelanggan Indihome. Hal tersebut menjadikan pelanggan tidak perlu jauh-jauh datang ke kantor Telkom untuk bayar Indihome. Adapun tata caranya adalah sebagai berikut :

  1. Kunjungi mesin ATM Mandiri.
  2. Masukkan kartu dan nomor PIN ATM.
  3. Setelah itu silahkan pilih Transaksi Lainnya.
  4. Tekan menu Pembayaran ->TLP / HP.
  5. Selanjutnya tekan menu Telkom / Internet / Vision.
  6. Kemudian input nomor pelanggan + nomor UseeTV / Telephone. ( Tergantung paket yang akan dibayarkan ).
  7. Lalu masukkan jumlah tagihan dan klik Benar.
  8. Periksa rincian transaksi yang muncul di layar. Jika sudah sesuai, silahkan pilih YA.
  9. Proses bayar Indihome telah berhasil.
Read More :  Daftar Makanan Untuk Diet Sehat dan Cepat Langsing

Batas Waktu Pembayaran Indihome

Batas Waktu Pembayaran Indihome

Untuk semua pelanggan Indihome diawajibkan melunasi tagihan mulai dari tanggal 5 sampai 20 di setiap bulan. Untuk melakukan pembayaran via ATM kalian bisa menyimak panduan diatas. Jadi, tidak ada alasan lagi untuk telat bayar Indihome.

Itulah sekilas informasi yang bisa kami sajikan mengenai cara bayar Indihome lewat ATM Mandiri. Mudah bukan ? oh iya, selain itu kami juga menjelaskan sedikit mengenai jatuh tempo atau batas waktu maksimal pembayaran Indihome.

DISCLAIMER : !!!

Dapatkan informasi terbaru dan terupdate tentang universitas terbuka serta informasi lainnya info-ut.com melalui platform Google News.


Seluruh informasi yang tersaji di situs info-ut.com merupakan berita yang diambil dari data di lapangan dan berbagai sumber informasi lain yang tersebar di berbagai media, baik online maupun offline. Kami telah melakukan pengemasan ulang guna menghindari adanya pelanggaran hak cipta.

Namun, jika dalam informasi yang kami tayangkan terdapat hal yang melanggar hak cipta Anda, silakan informasikan kepada kami melalui halaman hubungi kami yang sudah disediakan. Kami akan mengambil langkah cepat dan mengambil tindakan langsung dengan cara menghapus konten yang melanggar hak cipta tersebut.


Hati-hati segala informasi info yang tersaji pada website kami, segala jenis penipuan atau pelanggaran bukan tanggungjawab kami sepenuhnya dan kami sarankan untuk selalu waspada serta cek-ricek kembali.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *